Rangkuman Materi Sistem Gerak Pada Manusia

gambar sistem gerak

# Fungsi Rangka:

1.memberi bentuk badan

2.menegakkan batang

3.sebagai alat gerak pasif

4.tempat melekatnya otot

5.melindungi organ yang ada di dalamnya

6. tempat pembentuk eritrosit

#TuLANG PENYUSUN RANGAKA:

1. tenggorokan

2.rangka badan (33 pasang tulang belakang , 12 pasang tulang rusuk)

3.alat gerak (tulang selangka, belikat, hasta, pengumpil, betis, kering)

#PENYAKIT/KELAINAN PADA SISTEM GERAK

1.skoliosis: tulang belakang melengkung ke samping kiri dan kanan

2.lordosis: tulang belakang melengkung ke depan

3.kifosis: tulang belakang melengkung ke belakang

4. atrofi : otot kecil

5. tetanus : infeksi bakteri. otot berkontraksi terus menerus

6. osteoporosis: tulang rapuh dan mudah patah

#TULANG(alat gerak pasif)

*BERDASARKAN BENTUKNYA

1.tulang piph: tulang ruas jari, paha, lengan atas

2.tulang pipih: tulang rusuk, belikat, panggul, dahi

3.tulang pendek: pergelangan tangan dan kaki

*BERDASARKAN STRKTURNYA

a. tulang keras(+kapar,fosfat,kalsium,-kolagen/perekat)

bahan penyusun:

1. tulang spons: berongga

2.tulang keras : rapat, keras

periostium: pertumbuhan tulang (lapisan luar) , sistem harves: penyuplai makanan. osifikasi: proses penulangan dari rawan  keras.

b. tulang rawan(+kolagen,-kapur)

contoh: tulang hidung,penghubungan antar tulang belakang, telinga.

#HUBUNGAN ANTAR TULANG(sendi/artikulasi)

a.sinartosis(sendi mati): tidak dapat di gerakkan ex: t. tenggorokan

b. ampiartosis(sendi kaku): dapat di gerakkan sedikit ex:t. belakang,pergelangan tangan dgn telapak kaki, dan pergelangan kaki.

c.diartosis(sendi gerak): dapat di gerakkan ke segala arah dibagi jadi 4:

1.sendi putar:sendi peluru: gerak ke segala arah ex: t. bahu dgn t. lengan

2.sendi pelana : gerak 2 arah ex: t. ibu jari dng t. telapak tangan

3.sendi engsel : gerak 1 arah ex: siku dan lutut

4.sendi putar: tulang 1 dapat berputar mengitari tulang lain. ex; t. atlas dan t. leher

#OTOT(alat gerak aktif)

otot polos : bentuk(gelendong), inti(satu di tengah), kerja(tidak sadar), tempat(organ dalam).

otot lurik: bentuk(lurik tidak bercabang, silinder),inti(banyak dipinggir), kerja(sadar), tempat(otot rangka)

otot jantung : bentuk(lurik bercabang, silinder), inti(1-2 di tengah), kerja(tidak sadar), tempat(jantung)

#CARA KERJA OTOT

1. otot antagonis(berlawanan)

ex: tangan menekuk dan lurus , membuka dan menegakkan telapak tangan

(oto bisep(2 tendron)) di depan lengan atas berkontaraksi dan otot trisep(3 tendon) di belakang lengan atas berelaksasi

2. otot sinergis (saling kerja sama)

ex: pronator teres dan pronator quardatus pada lengan bawah

Semoga bermanfaat dan terima kasih sudah di baca 🙂

Tinggalkan komentar